Jatuh Cinta

Ini bukanlah hal yang luar biasa bagi anak manusia. Biasa saja, semua juga pernah mengalaminya. Namun kali ini berbeda. Aku jatuh cinta pada orang yang belum pernah aku jumpa. Aku hanya mengenalnya dari tulisan-tulisannya. Tapi aku juga belum sepenuhnya yakin. Akhirnya sama-sama kita hanya bisa membiarkannya mengalir begitu saja. Ah jatuh cinta, sesuatu yang biasa namun rasanya luar biasa.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Absen dl y,,

 
;